PHOTOSHOP
ILUSTRASI BLOCK PLAN & POTONGAN PERSPEKTIF

Mempelajari dasar mengoperasikan software Adobe Photoshop dari interface hingga tools yang sering digunakan. Membuat block plan dan potongan perspektif dari 3D modelling bangunan; tips & trick untuk workflow yang efektif dan efisien; custom tampilan gambar
sesuai dengan perancangan.
Tersedia
Kelas Private/Grup
Durasi
3 modul @2jam
Private
IDR 1.300.000
Grup (2-6 orang)
IDR 850.000 / orang
Apa yang akan didapat?
-
Booklet materi
-
Library
-
Konsultasi gratis
-
E-certificate
Apa yang dibutuhkan?
-
PC/Laptop
-
Windows
-
min. Intel Core i5/AMD
-
min. RAM 8 GB
-
HDD 4 GB of storage space
-
GPU DirectX 12 support & 2GB memory
-
Windows 10 64-bit
-
-
MacOS​
-
min. RAM 8 GB
-
HDD 4 GB of storage space
-
GPU DirectX 12 support & 2GB memory
-
min. macOS Mojave (v10.14 or later)
-
-
Aplikasi Zoom (untuk kelas online)
-
Semangat untuk belajar​​​
Modul 01
Modul 02
Modul 03
INTRODUCTION
Pengenalan workspace, tools dan shortcut dalam software Adobe Photoshop. Export gambar ke dalam Photoshop, termasuk cara untuk edit gambar, select, crop, serta tools lainnya yang sering digunakan dalam pembuatan gambar arsitektural.
BLOCK PLAN
Export gambar dari 3D modelling untuk dapat di edit di Photoshop. Color matching exercise, edit gambar, menata objek di dalam block plan sesuai dengan perancangan, serta membuat keterangan dengan path dan text.
PERSPECTIVE SECTION
Export gambar berupa potongan perspektif dari 3D modelling. Merapikan gambar potongan, edit gambar, menata objek dan skala manusia di dalam potongan sesuai dengan perancangan, serta membuat keterangan dengan path dan text.